Pagi yang cerah, kali ini saya ingin share yang menurut saya aneh, tapi ya seru juga tuk dibagi. Saat melihat seseorang tidur saat goncengan naik motor menurut saya sangat bahaya kalau yang nyetir tidak hati-hati ya bisa-bisa penumpangnya jatuh lalu dari belakang di tabrak kendaraan lain, gimana coba nasib penumpang kendaraan motor itu?
Di sini saya mau membahas kenapa orang rentan terkena kantuk saat di gonceng atau mengendarai sepeda motor. Ya mungkin di bawah ini salah satu penyebabnya :
1. Ngantuk Saat Sebelum Berpergian
Ya wajar lah kalau yang ini, toh belum apa-apa sudah ngantuk duluan, gimana nanti sewaktu naik motor? Sebaiknya sebelum berpergian istirahatkan badan untuk mencegah ngantuk yang parah saat berpergian.
2. Efek Angin
Di sini saya mau membahas kenapa orang rentan terkena kantuk saat di gonceng atau mengendarai sepeda motor. Ya mungkin di bawah ini salah satu penyebabnya :
1. Ngantuk Saat Sebelum Berpergian
Ya wajar lah kalau yang ini, toh belum apa-apa sudah ngantuk duluan, gimana nanti sewaktu naik motor? Sebaiknya sebelum berpergian istirahatkan badan untuk mencegah ngantuk yang parah saat berpergian.
2. Efek Angin
Kok bisa? banyak yang mempertanyakan itu. Coba kalian berpikir saat anda di gonceng atau menyupir pasti angin di jalan raya sangat kencang, pasti itu mengakibatkan mata kita menerima respon dari otak untuk melelapkan mata kita karena mata tak mungkin bisa terlelap sendiri kalau tidak ada penyebabnya. Makanya banyak yang coba istirahat di bawah pohon, bisa langsung tertidur pulas karena pohon mengeluarkan oksigen dan menyerap karbondioksida yang menyebabkan angin di sekitar pohon tersasa sejuk yang mengakibatkan kita gampang tertidur pulas di bawahnya.
3 Tidak Ada Kegiatan (tak ada yang di ajak ngobrol)
Ini salah satu faktor kenapa penumpang kendaraan yang lebih rentan ngantuk saat di gonceng. Mungkin aneh kalau saat mengendarai kendaraan bermotor kita ngobrol-ngobrol sama penumpang di belakannya, karena seseorang saat mengendarai membutuhkan kosentrasi yang tinggi. Tapi tak ada salahnya kalau memang penumpang kita sudah terlihat akan mengantuk, sesekali kita sebagai supir ajaklah ngobrol agar penumpang tak merasa ngantuk karena ada aktifitas yang membuat penumpang tak jadi mengantuk. Begitu juga sebaliknya ajaklah ngobrol supir kalian kalau memang supir kalian terlihat akan mengantuk untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.
Mungkin itu saja yang saya ketahui dari apa yang saya amati saat mengendarai kendaraan ataupun menggonceng orang lain di belakang saya.
Ini sedikit foto kecelakaan di akibatkan karena kelalaian karena mengantuk dan faktor lainnya saat mengendarai kendaraan.
Klik > >
Klik > >
Klik > >
Klik > >
Klik > >
0 Komentar:
Posting Komentar